Recent Articles

Blog Search

Memilih Media Penyimpanan HDD, SSD, atau SSHD untuk Performa Laptop dan PC

Posted by     Article      1 Comments  views (18426)
Kamu kesulitan memahami perbedaan antara HDD (hard disk drive) SSD (solid state drive), dan SSHD (solid state hybrid drive )? Ada beberapa faktor yang bisa kamu jadikan acuan untuk membedakan ketiganya. Pelajari lebih lanjut tentang pilihan penyimpanan terbaik untuk meningkatkan performa laptop. Berikut rincian kriteria utama untuk membantu menentukan pilihan media penyimpanan yang tepat untuk kamu.

SSD (Solid State Drive) Media Penyimpanan Super Cepat

Posted by     Article      0 Comments  views (1033)
SSD semakin populer untuk penyimpanan data berkat kemampuannya meningkatkan kecepatan komputer dan segala kelebihannya. Hal ini sangat penting, terutama bagi pengguna laptop. Saat ini, berbagai produsen ternama, seperti ADATA, Samsung, Western Digital, SanDisk, dan lainnya telah mengeluarkan berbagai produk SSD dengan keunggulannya masing-masing. Lalu Apa itu SSD dan apa perbedaannya dengan HDD?

Review ADATA SU650NS Ultimate SSD - Performa Bagus dengan Harga Terbaik

Posted by     Product Review      0 Comments  views (5220)
Hallo DiKlikers, tentunya kalian sudah menunggu kan bagaimana review tentang performa SSD dari ADATA, yaitu SU650NS Ultimate M.2 2280 SATA, dengan harga yang ditawarkan mulai dari Rp300 ribuan sudah mendapatkan fitur SSD ungggulan 3D Nand, 3D nand sendiri adalah Perkembangan Inovasi dari adanya 2D Nand Flash.

Review SSD RGB Lighting dari ADATA XPG Spectrix S40G untuk Gamers

Posted by     Product Review      0 Comments  views (3593)
Ketika kinerja tinggi saja tidak cukup untuk membuatnya jadi mengesankan, lampu RGB ada di SSD ini untuk membuatnya terlihat WOW!. ADATA telah secara resmi memperkenalkan XPG Spectrix S40G RGB SSD, yang menawarkan drive andalan, yaitu M.2-2280 PCIe 3x4 dengan pencahayaan RGB yang dapat disesuaikan. S40G mendukung standar NVMe dan memanfaatkan antarmuka PCIe Gen3x4 berkecepatan tinggi untuk memungkinkan pengguna menikmati kecepatan baca / tulis h

Apakah Kamu Tahu Tema dan Logo HUT RI ke-74?

Posted by     News      1 Comments  views (3155)
Terkait peringatan HUT Kemerdekaan RI Tahun 2019, Kementerian Sekretariat Negara (Kemensekneg) telah menyampaikan Penyempurnaan (Perubahaan) Tema dan Logo HUT Proklamasi Kemerdekaan RI ke-74 tahun 2019.

XPG Menjadi Sponsor Resmi dari Jeremy Lin Bintang NBA dan J.Storm Organisasi Esports

Posted by     News      0 Comments  views (1106)
ADATA® Technology, produsen terkemuka modul DRAM berkinerja tinggi dan produk NAND Flash, dengan bangga mengumumkan bahwa mereka telah membangun kerjasama dengan Team J.Storm dan akan mensponsori tim esports dengan produk XPG terbaru, termasuk headset gaming dual-driver pertama di dunia, yaitu headset gaming XPG PRECOG. Pengumuman kerjasama baru ini bertepatan dengan peluncuran jajaran produk XPG terbaru.

Review OptimuZ Mini Buddy Karakter Speaker Portabel dengan Kabel Jack 3.5mm

Posted by     Product Review      0 Comments  views (1796)
Setiap orang ingin memiliki speaker dengan kualitas suara terbaik dengan desain karakter lucu yang menarik tapi dengan harga terjangkau, OptimuZ Speaker portabel Mini Buddy hadir untuk menjawab kebutuhan tersebut. Dengan ukuran yang kecil, speaker ini sangat portabel dan akan menghadirkan audio yang cukup jernih. Dengan karakter-karakter berwarna cerah, speaker ini tentunya tampil lebih menyenangkan dan lucu.

Pengaruh RAM Terhadap Kinerja Komputer

Posted by     Article      0 Comments  views (41204)
DiKlikAja.com kali ini akan mengulas artikel mengenai penjelasan dari RAM komputer atau laptop. Silakan dibaca artikel ini jika kamu masih bingung mengenai penjelasan RAM mulai dari pengertian,cara kerja, jenis-jenis, hingga kapasitas dari RAM itu sendiri.

5 Tips Sebelum Upgrade RAM Laptop atau PC

Posted by     Article      40 Comments  views (30394)
Mengingat pentingnya RAM untuk meningkatkan performa laptop, banyak orang yang melakukan upgrade. Tapi, untuk upgrade RAM Laptop tidak boleh sembarangan. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan, diantaranya dijelaskan di bawah ini:

Rekomendasi 4 Produk ADATA yang kompatibel dengan USB Tipe-C versi DiKlikAja.com

Posted by     Product Review      0 Comments  views (1302)
Kalau sebelumnya DiKlikAja.com memberikan rekomendasi aksesoris USB Type-C terbaik dari brand OPTIMUZ. Kali ini kami akan memberikan rekomendasi perangkat terbaik yang kompatibel dengan USB Tipe-C yang ada di DiKlikAja.com dari brand ternama, yaitu ADATA. Silakan baca dengan saksama jika kamu masih bingung ketika ingin memilih aksesoris untuk USB Type-C yang tepat.
Showing 250 to 260 of 370 (26 Pages)